Selamat Datang Para Calon Tamu Allah

YouTube player

Ahlan wa Sahlan kepada para Calon Tamu Allah. Blog ini berisi berbagai ilmu/tips/berita terbaru seputar perjalanan ibadah ke Baitullah di Makkah dan Masjid Nabawi di Madinah. Yuk kita kepoin. Insya Allah dalam waktu dekat kita bisa ke Baitullah berkali-kali. Aamiin.

Mau dapetin info terbaru untuk artikel-artikel baru? Ikuti WhatsApp Grupnya yuk. Silahkan klik disini.

Punya usul/komentar? Silahkan kirimkan melalui WhatsApp di bawah kiri layar πŸ™πŸ»


Blog Terbaru

Masjid Quba yang Sangat Istimewa

Masjid Quba: Masjid pertama di Madinah

Masjid Quba ini adalah masjid yang pertama dibangun oleh Rasulullah pada waktu beliau dan kaumnya hijrah ke Yastrib (nama Madinah dulu) di tahun 1 H atau 622 M. Di namakan Masjid Quba karena daerah tersebut dikenal dengan nama Quba. Rombongan Rasulullah SAW singgah di tempat ini selama 4 hari.

Niat Berziarah ke Makam Rasulullah SAW?

Makam-Rasulullah-SAW

Saya banyak menemui orang-orang yang punya keinginan bisa ziarah ke makam para Wali Songo. Buat saya, ini mah tanggung. Kenapa nggak sekalian punya cita-cita bisa sering ke Makam Rasulullah SAW, yang Insya Allah banyak keutamaan dan manfaatnya.

Sudah Mencicipi Ayam Cepat Saji Al-Baik?

Sudah Mencicipi Ayam Cepat Saji Al-Baik?

Belum kenal makanan daging Ayam Cepat Saji Al-Baik? Wah, Anda ketinggalan kereta nih 😒. Makanan ini sudah viral sejak beberapa tahun lalu dan telah menjadi salah satu ikon oleh-oleh bagi para jamaah umroh/haji Indonesia untuk dibawa pulang ke Indonesia. Berikut beberapa fakta tentang Al-Baik ini.